Zouma: Mental Saya di Chelsea Harus Kuat
Rero Rivaldi | 8 Februari 2017 16:00
Bola.net - - Kurt Zouma mengakui bahwa ia harus kuat secara mental di , untuk membuat proses pemulihan cederanya berjalan lancar.
Sang bek tengah absen selama kurang lebih delapan bulan usai mengalami cedera ligamen di pertandingan melawan Manchester United di Februari tahun lalu.
Sebelum sosok berusia 22 tahun cedera, dia kerap bermain reguler di lini belakang Chelsea, namun ia kini harus berusaha keras untuk merebut tempatnya kembali.
Gary Cahill, David Luiz, dan Cesar Azpilicueta menunjukkan kerja sama solid di lini belakang musim ini. Sejauh ini, Zouma baru turun dua kali sebagai starter, keduanya di Piala FA dan masuk sebagai pengganti ketika mereka menang 3-1 atas Arsenal.
Namun Zouma mengatakan di The Mirror: Jika mental anda bagus, pemulihan anda akan berjalan lebih baik dan cepat. Itulah filosofi saya. Jika anda sedih dan menyerah, semuanya akan sulit. Saya terus tertawa. Saya masih muda, nikmati hidup. Saya seorang pesepakbola, saya punya hidup yang hebat. Jadi marilah tertawa.
Zouma kemudian mengaku ia tidak takut untuk melihat kembali momen di mana ia mendarat di posisi lutut yang kurang baik, ketika melawan United, hingga akhirnya cedera.
Saya tidak takut. Saya tidak peduli. Amat sulit ketika seseorang mengatakan anda akan absen sembilan hingga 10 bulan. Ketika saya melihatnya lagi, saya tahu ini akan lama. Namun dalam pikiran saya, saya ingin segera memulihkan diri dan memainkan banyak laga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Atletico Kembali Bicara Transfer Diego Costa
Liga Spanyol 7 Februari 2017, 18:31 -
Doa Ibu Bantu Cuadrado Pindah ke Juventus
Liga Italia 7 Februari 2017, 17:35 -
Conte: Saya Diskusikan Momen Negatif dengan Para Pemain
Liga Inggris 7 Februari 2017, 15:50 -
Ini Alasan Conte Begitu Bergairah di Pinggir Lapangan
Liga Inggris 7 Februari 2017, 15:30 -
Arsenal Naif Dan Sukses Dijebak Conte
Liga Inggris 7 Februari 2017, 15:25
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39