Zouma Diprediksi Comeback Pasca Jeda Internasional
Rero Rivaldi | 10 November 2016 09:20
Bola.net - - Bos , Antonio Conte, belum lama ini dikabarkan akan memasukkan nama Kurt Zouma dalam skuat yang ia bawa untuk laga tandang melawan Middlesbrough.
Pemain Prancis tak pernah lagi membela The Blues sejak ia mengalami cedera lutut serius di laga melawan Manchester United pada Februari silam, namun ia belakangan sudah pulih dan bermain di tim U-23.
Zouma ikut memberikan kontribusi ketika Chelsea menang adu penalti melawan Oxford United di Checkatrade Trophy pekan lalu dan menurut laporan Evening Standard, hal ini akan memastikan Conte memasukkan kembali sang bek ke dalam skuat inti yang akan ia susun untuk laga berikutnya.
Pemain berusia 22 tahun sendiri sepertinya tidak akan langsung masuk dalam barisan starter, mengingat Chelsea belakangan ini sudah menunjukkan performa impresif di lini belakang, namun ia mungkin sudah bisa duduk di bangku cadangan ketika tim berlaga di Riverside pada 20 November.
Chelsea saat ini tengah duduk di peringkat dua klasemen sementara liga domestik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zouma Sudah Siap Kembali ke Tim Utama Chelsea
Liga Inggris 9 November 2016, 23:08 -
Bisa Main Full Lagi, Zouma Bahagia
Liga Inggris 9 November 2016, 19:59 -
Adam Beber Alasan Mengapa Conte Pilih Luiz Ketimbang Terry
Liga Inggris 9 November 2016, 18:23 -
Conte Kembali Tawar Bonucci Januari Nanti
Liga Inggris 9 November 2016, 16:22 -
Gladbach: Christensen Ingin Kembali ke Chelsea
Liga Inggris 9 November 2016, 15:26
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39