Zlatan Bantah Sudah Buka Negosiasi Dengan MU
Editor Bolanet | 10 Maret 2016 18:01
Kontrak bomber gaek berusia 34 tahun itu bersama PSG akan berakhir di penghujung musim ini. Ibrahimovic pun dikabarkan akan angkat kaki dari Paris dan mencari petualangan baru di klub-klub lain di luar Prancis.
Namun belakangan ini, ia disebut masuk dalam daftar pemain yang diincar oleh Jose Mourinho. The Special One ingin membawanya serta ke Manchester United musim depan.
Bahkan, Mourinho dan MU dikabarkan sudah memulai negosiasi dengan mantan bomber Barcelona tersebut. Akan tetapi ketika ditanya terkait rumor tersebut, Ibrahimovic dengan tegas membantahnya. Ia mengaku masih fokus membela PSG.
Kontrak saya masih tersisa dua bulan lagi di PSG. Untuk saat ini saya tak berbicara dengan siapapun. Ini bukan waktu yang tepat, tegasnya pada Sky Sports. [initial]
Baca Juga:
- Hiddink Sebut Ibra Masih Bisa Bersaing di Premier League
- Agen Ibra Buka Suara Soal Rumor Manchester United
- Fakta Manis 19 Gol dan 10 Assist Ibrahimovic
- Gol Leg 1 & 2, Ibrahimovic Spesial
- Dua Kali Tendang Chelsea, Baru PSG Yang Bisa
- PSG 10 Gol vs Chelsea, Cuma Kalah Dari Barcelona
- Kontribusi '29 Gol' Ibrahimovic
- Eksplosif, PSG Ukir 100 Gol Musim Ini
- Arsenal Disarankan Rekrut Zlatan Ibrahimovic
- Rio Ferdinand: Ibrahimovic Dominan vs Chelsea
- Ferdinand Desak Klub Premier League Datangkan Ibrahimovic
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hiddink: Hazard Akan Jadi Pembeda Kontra PSG
Liga Champions 9 Maret 2016, 16:14 -
Chelsea Dibuat Kaget Permintaan Gaji Cavani
Liga Inggris 9 Maret 2016, 15:26 -
PSG Dapat Tanggapan Soal Transfer Hazard
Liga Inggris 9 Maret 2016, 14:58 -
Jelang Chelsea, Blanc Sebut Verratti Masih Tanda Tanya
Liga Champions 9 Maret 2016, 14:00 -
Ibrahimovic Sayangkan Absennya Terry
Liga Champions 9 Maret 2016, 13:40
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39