Zidane Pergi, Hazard Masih Tetap Tertarik Gabung Madrid
Haris Suhud | 2 Juni 2018 16:18
Bola.net - - Keputusan Zinedine Zidane hengkang dari jabatan pelatih Real Madrid mungkin bisa mempengaruhi keputusan pemain incaran di bursa transfer. Namun itu rupanya tak berlaku pada Eden Hazard. Meskipun tak ada Zidane, pemain asal Belgia tersebut tetap tertarik gabung Los Blancos.
Hazard sudah lama disebut-sebut menjadi incaran Real Madrid. Pemain sendiri juga diklaim tertarik gabung dengan tim raksasa di Spanyol tersebut. Apalagi Zidane adalah mantan pemain dan pelatih idola Hazard saat ini.
Namun kemudian secara mengejutkan Zidane memutuskan untuk mengundurkan diri dari jabatan pelatih Real Madrid setelah mengantarkan timnya menyabet gelar Liga Champions yang ketiga kalinya dalam tiga musim terakhir. Zidane sendiri selama dua musim setengah tak kurang sembilan trofi sudah ia dapatkan.
Tak adanya Zidane membuat Hazard mungkin akan tetap bertahan di Chelsea. Namun menurut laporan yang dilansir Daily Star, keputusan Zidane hengkang tak memberi pengaruh pada Hazard. Dalam laporan tersebut diklaim Hazard akan tetap tertarik gabung dengan Los Blancos.
Sebab Ingin Pindah
Kegagalan tersebut membuat Chelsea tengah dalam krisis. Antonio Conte yang saat ini masih menjabat sebagai pelatih, posisinya disebut tidak jelas. Kabarnya, klub asal London tersebut akan menunjuk Maurizio Sarri sebagai pengganti Conte.
Kandidat Pelatih Madrid
Pelatih asal Argentina tersebut menjadi opsi pertama. Jika telah resmi, Pochettino dipercaya akan memprioritaskan untuk mendatangkan Hazard ke dalam timnya. Selain itu, Pochettino juga akan membawa Harry Kane.
Hazard masih punya kontrak cukup panjang dengan Chelsea, hingga 2020 mendatang. Namun Real Madrid dipercaya punya dana cukup untuk menebus harga pemain 27 tahun tersebut.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tinggalkan Madrid, Zidane Langsung Didekati Chelsea
Liga Inggris 1 Juni 2018, 17:41 -
Nikmati masa libur, David Luiz 'Terbang' di Dubai
Bolatainment 1 Juni 2018, 14:42 -
Masalah gaji akan buat Conte bertahan di Chelsea
Liga Inggris 1 Juni 2018, 13:50 -
Tak Ada Kesepakatan Antara Real Madrid dengan Alisson
Liga Italia 1 Juni 2018, 05:15 -
Finansial Memburuk, Chelsea Tunda Pembangun Stadion
Liga Inggris 1 Juni 2018, 04:24
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39