Zabaleta Ingin Banyak Trofi Lagi Bersama City
Editor Bolanet | 12 Mei 2014 01:26
Seperti diketahui, The Citizens memastikan meraih gelar Premier League musim ini usai meraih kemenangan 2-0 atas West Ham di Etihad Stadium. Meskipun di saat yang sama Liverpool juga menang atas Newcastle, namun perolehan poin City tak lagi mampu dikejar The Reds.
Gelar tersebut menjadi yang kedua bagi The Citizens dalam tiga musim terakhir Premier League.
Ini adalah musim pertama pelatih di Premier League dan dia juara. Kami tahu betapa istimewanya Premier League, ujarnya.
Kami harus bangga karena kami tahu pemilik klub menghabiskan banyak dana selama beberapa tahun terakhir untuk mewujudkan ini. Kini saatnya menikmati, tapi kami masih lapar untuk membawa banyak trofi untuk klub ini, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nasri: Rasanya Juara Sungguh Luar Biasa
Liga Inggris 11 Mei 2014, 23:49 -
Review: Manchester City Juara Premier League
Liga Inggris 11 Mei 2014, 22:57 -
Carroll: Gerrard Pantas Menangkan Trofi EPL
Liga Inggris 11 Mei 2014, 20:01 -
Suarez: Liverpool Butuh Tambahan Pemain
Liga Inggris 11 Mei 2014, 19:35 -
Demichelis Kecam Pihak-pihak Yang Mengkritiknya
Liga Inggris 11 Mei 2014, 18:34
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39