Zabaleta: Enam Gol, City Tak Segan Hajar West Ham Lagi
Editor Bolanet | 21 Januari 2014 07:28
Kemenangan besar di leg pertama kemungkinan besar akan membuat pelatih Manuel Pellegrini melakukan rotasi pemain. Namun sekali lagi, Zabaleta meyakinkan bahwa City akan terus menunjukkan determinasi tinggi tak peduli siapapun yang akan bermain nanti.
Hasil di leg pertama sama sekali tidak berpengaruh. Kami akan menjalani pertandingan tersebut layaknya itu sebuah laga yang baru dimulai, meski kami sudah unggul enam gol, tuturnya pada reporter.
Kami akan mencoba untuk menang, sama seperti laga lain yang kami jalani saat ini. Kami memenangkan pertandingan dan bekerja keras. West Ham sedang mengalami momen yang sulit, mereka bermain di kandang dan ingin menang. Jadi kami akan serius dan kami akan lakukan itu, pungkas Zabaleta.
Andai menang, maka City akan masuk ke partai final yang dimainkan di Wembley. Mereka bakal menunggu lawan yang jadi pemenang di semifinal lainnya antara Manchester United dan . [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zabaleta: Aguero Salah Satu Striker Terbaik Dunia
Liga Inggris 20 Januari 2014, 20:00 -
Wilshere: Rival Utama Arsenal Adalah Manchester City
Liga Inggris 20 Januari 2014, 19:57 -
Zabaleta Senang Aguero Pulih Dari Cedera
Liga Inggris 20 Januari 2014, 19:07 -
Solskjaer: Hanya Ada 4 Striker Yang Setara Dengan Aguero
Liga Inggris 20 Januari 2014, 18:47 -
Zabaleta: Toure Menggila, City Berjaya
Liga Inggris 20 Januari 2014, 17:27
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39