Zabaleta: Aguero Sudah Selevel Trio MSN Barcelona
Editor Bolanet | 5 Oktober 2015 10:36
Aguero membuat lima gol dalam 20 menit kala ia membantu timnya menang 6-1 atas Newcastle di Premier League pekan lalu dan Zabaleta tak ragu memberikan pujian setinggi langit pada rekannya itu.
Sergio amat penting bagi tim ini, karena ia bisa mencetak gol kapanpun. Ia memang sebagus itu dan tampil brilian di pertandingan tadi. Kami sudah sering bicara tentang dirinya berada di antara barisan striker terbaik dunia, dan tentu saja ia termasuk salah satunya, jelas Zabaleta pada Daily Star.
Kita jelas bisa memasukkannya di atas sana bersama para terbaik seperti Suarez, Messi, Neymar, dan Benzema. Ia berada di level yang sama.
City sendiri kini tengah ada di puncak klasemen sementara Premier League dengan raihan 18 angka dari delapan pertandingan yang sudah mereka mainkan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Catatan Super dari Lima Gol Aguero
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 15:25 -
Tak Tampil Istimewa, Alasan Pellegrini Ganti Sterling
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 09:39 -
4 Gol di 5 Pertandingan, Pellegrini: De Bruyne Masih Adaptasi
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 09:36 -
Alasan Pellegrini Tarik Keluar Aguero Setelah Ciptakan Quin-trick
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 08:39 -
Diganti Setelah Cetak 5 Gol, Aguero: Pellegrini Lakukan yang Terbaik
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 08:33
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39