Youngster City Jadi Rebutan Tiga tim Prancis
Editor Bolanet | 2 Januari 2014 00:54
Tiga klub tersebut adalah St Etienne, Toulouse, dan Lorient. Ketiganya berhasrat untuk mendapatkan servis dari Ibrahim pada Januari ini.
Pemain 22 tahun tersebut sebelumnya bermain moncer bersama Stromsgodset dengan status pemain pinjaman. Ibrahim yang sering disebut-sebut sebagai titisan Patrick Vieira dan Yaya Toure tersebut ditarik kembali oleh City berkat penampilannya.
Saya berharap masa depan saya segera terjawab dalam beberapa minggu ke depan, cetus Ibrahim.
Saya ingin bergabung dengan tim Premier League, namun sepertinya saya akan keluar dari . Saya hanya ingin bermain regular bersama tim dan mengembangkan permainan saya, pungkasnya. (sky/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yaya Toure: Awal Hebat di 2014!
Liga Inggris 1 Januari 2014, 23:10 -
Yaya Toure Bicara Tentang Golnya ke Gawang Swansea
Liga Inggris 1 Januari 2014, 22:55 -
Performa City Bikin Pellegrini Senang
Liga Inggris 1 Januari 2014, 22:39 -
Review: Swansea Jadi Korban Terbaru Man City
Liga Inggris 1 Januari 2014, 21:45 -
Wenger Sebut Man City Bukan Favorit Terkuat Juara
Liga Inggris 1 Januari 2014, 17:00
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10