Young: Van Gaal Tahu Kemampuan Saya
Editor Bolanet | 29 September 2015 14:32
- Ashley Young mengaku bahwa manajer Louis van Gaal sangat mengetahui kapasitasnya sebagai pemain di skuat Manchester United. Mantan pemain Aston Villa itu juga mengaku bahwa dirinya akan selalu siap jika nantinya kembali dipercaya oleh manajer asal Belanda tersebut.
Pemain berusia 30 tahun itu sejauh ini sudah membukukan lima penampilan. Namun, hanya satu pertandingan saja dirinya diberi kesempatan bermain penuh.
Manajer tahu apa yang tepat bagi saya dan itu kenapa dia menurunkan saya di beberapa pertandingan. Saya tahu kemampuan saya. Saya selalu mencari posisi serangan yang pas, ujarnya seperti dilansir laman Squawka.
Ia juga mengaku jika dirinya adalah pemain yang kreatif. Saya adalah salah satu pemain yang kreatif saat membawa bola dan akan menyerang. Kapanpun saya dibutuhkan, saya siap. tukas Young.
Peran Young musim ini memang kurang terlihat. Kedatangan Memphis Depay di sisi kiri lini serang The Red Devils membuat posisi sang pemain tergeser.[initial]
(sqw/yp)
Pemain berusia 30 tahun itu sejauh ini sudah membukukan lima penampilan. Namun, hanya satu pertandingan saja dirinya diberi kesempatan bermain penuh.
Manajer tahu apa yang tepat bagi saya dan itu kenapa dia menurunkan saya di beberapa pertandingan. Saya tahu kemampuan saya. Saya selalu mencari posisi serangan yang pas, ujarnya seperti dilansir laman Squawka.
Ia juga mengaku jika dirinya adalah pemain yang kreatif. Saya adalah salah satu pemain yang kreatif saat membawa bola dan akan menyerang. Kapanpun saya dibutuhkan, saya siap. tukas Young.
Peran Young musim ini memang kurang terlihat. Kedatangan Memphis Depay di sisi kiri lini serang The Red Devils membuat posisi sang pemain tergeser.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Puncak Klasemen, Target Juan Mata Sejak Hari Pertama di MU
Liga Inggris 28 September 2015, 20:57 -
Juan Mata: Jalan Masih Panjang
Liga Inggris 28 September 2015, 20:47 -
Redknapp Tetap Tak Yakin MU Bakal Juara
Liga Inggris 28 September 2015, 19:44 -
Chicharito Bersyukur Sempat Dilatih Ferguson & Ancelotti
Liga Inggris 28 September 2015, 18:12 -
Van Gaal: Julian Draxler Mirip Martial
Liga Champions 28 September 2015, 18:04
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39