Young Tak Pernah Ingin Tinggalkan MU
Rero Rivaldi | 9 November 2017 09:40
Bola.net - - Ashley Young mengatakan bahwa ia sama sekali tidak pernah mempertimbangkan untuk hengkang dari Manchester United, meski sempat mengalami masa sulit di Old Trafford.
Pemain Inggris mengalami perkembangan performa di bawah asuhan Jose Mourinho, terutama sejak dimainkan di posisi bek sayap. Belum lama ini, Gareth Southgate kembali memasukkannya dalam daftar pemain tim nasional.
Namun sebelum musim ini, Young tercatat hanya bermain di 19 pertandingan di bawah asuhan Louis van Gaal dan Mourinho.
Meski demikian, tak sedetik pun sang pemain berniat hengkang dari Old Trafford.
Meski manajer Inggris sebelumnya mengatakan saya sudah pernah bermain untuk tiga manajer di sana, mereka selalu percaya pada saya, tuturnya di Goal International.
Mereka selalu percaya dan memainkan saya di Liga Champions, Liga Europa, derby penting. Saya kira ada satu titik di musim lalu di mana saya bahkan tak masuk skuat. Itu mengecewakan, namun saya tak pernah terpikir untuk meninggalkan klub.
Saya selalu punya determinasi, untuk kembali ke skuat dan bermain lagi. Saya selalu berbicara pada semua manajer, namun saya juga punya rasa percaya diri yang tinggi.
Ketika ditanya apakah komentarnya itu bisa dianggap bahwa ia tak terlalu suka dilatih Van Gaal maupun Moyes, Young menambahkan: Anda bisa melakukannya jika anda mau.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Savage! Hazard Ejek Taktik MU Saat Lawan Chelsea
Liga Inggris 8 November 2017, 21:57 -
Fisik Belum Bugar, Fellaini Absen Lawan Jepang dan Meksiko
Liga Inggris 8 November 2017, 20:14 -
Bos Belgia: Lukaku Menikmati Tantangan di MU
Liga Inggris 8 November 2017, 19:52 -
Video: Saat Jesse Lingard Kalah Adu Lari Dengan Wasit
Open Play 8 November 2017, 17:45 -
Real Madrid Akan Comot Juan Mata Januari Nanti
Liga Spanyol 8 November 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39