Young: Semua Pemain Ingin Curi Perhatian Van Gaal
Editor Bolanet | 18 Maret 2015 19:03
Musim panas lalu, Van Gaal terpilih untuk menduduki kursi pelatih United menggantikan David Moyes yang dinilai gagal total. Sejak kedatangannya, Van Gaal sendiri beberapa kali dikritik karena gaya permainan yang ia terapkan.
Namun dikatakan Young, musim ini kehadiran Van Gaal justru membuat beberapa pemain The Red Devils 'bangkit' ke bentuk permainan terbaiknya.
Jelas ada pemain di tim ini yang membaik. Saat pelatih meminta kami untuk melakukan pekerjaan di awal musim, dia jujur dan benar dalam apa yang ia ingin lakukan, ujarnya.
Kami semua ingin mencuri perhatian, terutama saat ia datang di saat pramusim sebagai pelatih baru. Semua orang ingin bekerja dengan baik, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mignolet Minta Liverpool Fokus Pada Diri Sendiri
Liga Inggris 17 Maret 2015, 23:41 -
Sheringham Anggap Wilson Jawaban Dari Kebutuhan Gol Man United
Liga Inggris 17 Maret 2015, 22:55 -
Ronaldo dan Bale Masuk Incaran Duo Manchester
Liga Inggris 17 Maret 2015, 20:12 -
Carragher Minta Gerrard Tak Dimainkan Lawan MU
Liga Inggris 17 Maret 2015, 17:56 -
Inilah Pemain Favorit Wayne Rooney
Liga Inggris 17 Maret 2015, 17:40
LATEST UPDATE
-
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39