Young Kobarkan Semangat Bangkit MU
Editor Bolanet | 27 November 2015 11:10
Young masuk sebagai pemain pengganti kala United hanya bisa bermain imbang 0-0 melawan PSV di Liga Champions kemarin.
Mantan pemain Aston Villa itu meminta klub untuk terus mempertahankan performa bagus mereka di liga.
Leicester adalah pemimpin klasemen, jadi ini adalah pertandingan antara tim papan atas, tutur Young pada Daily Star.
Kami ingin mempertahankan form bagus yang sudah kami tunjukkan di liga dalam beberapa pekan terakhir dan saya harap kami bisa meraih tiga angka penuh.
United kini tengah tertinggal satu poin dari Leicester di klasemen. [initial]
Baca Juga:
- Seaman: Cech Bukan Tukang Pamer di Arsenal, Saya Suka
- Keluar dari Krisis, Drogba Sebut Chelsea Butuh Pemimpin
- Seaman Nilai Arsenal Bukan Lagi Klub Tukang Jual Pemain Bintang
- Drogba Tanggapi Kabar Cekcok Mourinho dan Costa
- Chelsea Ingin Gantikan Costa dengan Kane
- Eks Arsenal Lindungi Rooney Dari Kritik Keane
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea Minta MU Segera Fokus ke Leicester
Liga Inggris 26 November 2015, 22:35 -
Solid Lawan City, Eks MU Puji Skrtel
Liga Inggris 26 November 2015, 20:34 -
Owen: Skuat MU Sempat Ragukan De Gea
Liga Inggris 26 November 2015, 19:30 -
Di Liga Champions, Tim Inggris Bermain Untuk Uang
Liga Champions 26 November 2015, 18:44 -
Ferdinand Ingin Lihat Willian Menggila Seperti Hazard
Liga Inggris 26 November 2015, 17:45
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39