Young Ingin Mengangkat Trofi Bersama United
Editor Bolanet | 13 Maret 2013 22:18
Koleksi trofi yang terdapat di dalam lemari MU adalah salah satu alasan Young berlabuh di Old Trafford. Akan tetapi, sejak didatangkan dari Aston Villa, pemain yang kerap beroperasi di sayap ini hanya mampu mengangkat satu trofi yaitu Community Shield.
Young pun berharap keinginannya mengangkat trofi bersama tim sekelas United akan bisa tercapai musim ini.
Saya bergabung dengan klub ini untuk memenangkan trofi, ujar Young seperti dilansir oleh independent.co.uk. Saat Anda pindah ke klub seperti United, Anda akan melihat lemari trofi mereka serta kompetisi apa saja yang telah mereka menangkan.
Niat pemain 27 tahun tersebut sepertinya benar-benar akan terwujud musim ini. Pasalnya, keunggulan 12 poin United di kancah Premier League membuat mereka menjadi satu-satunya tim yang difavoritkan untuk meraih gelar musim ini. (idp/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nani Akui Sedang Dalam Musim Yang Sulit
Liga Inggris 12 Maret 2013, 22:00 -
Bobby Charlton: Rooney Tak Bakal Diizinkan Pergi
Liga Inggris 12 Maret 2013, 19:31 -
Rio Sebut Carrick Pemain Underrated Terbaik
Liga Inggris 12 Maret 2013, 14:30 -
Butragueno: Menjauhlah Dari Ronaldo
Liga Spanyol 12 Maret 2013, 14:14 -
Bobby: Saya Bahagia Jika Ronaldo Kembali Ke Manchester
Liga Inggris 12 Maret 2013, 12:12
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39