Yorke Minta MU Datangkan Kroos dan Griezmann
Aga Deta | 25 Mei 2017 15:01
Bola.net - - Legenda Manchester United Dwight Yorke meminta mantan timnya untuk mendatangkan Toni Kroos dan Antoine Griezmann pada musim panas nanti.
The Reds Devil tentu saja akan kembali masuk bursa transfer mencari pemain bintang guna meningkatkan kekuatan skuatnya. Terlebih, Setan Merah akan kembali berlaga di Liga Champions setelah memenangkan Liga Europa.
MU sendiri sangat santer dikaitkan dengan bintang Prancis Griezmann dalam beberapa bulan terakhir. Sementara itu, Kroos pernah menjadi target raksasa Premier League itu di masa lalu.
Yorke merasa sangat yakin jika kedua pemain tersebut akan menjadi pembelian yang fantastis bagi Setan Merah pada musim panas nanti.
United sudah pernah melakukannya sebelum membawa Pogba dan Zlatan tanpa Liga Champions dan itu bagus, kata Yorke kepada 888sport.
Tapi kami ingin mengejar ketinggalan selama tiga musim dan ada kebutuhan untuk mendatangkan pemain berkualitas seperti Toni Kroos dan Griezmann.
MU sendiri berhasil menjadi juara Liga Europa setelah mengalahkan Ajax Amsterdam dengan skor 2-0 di Stockholm, Swedia, Rabu (24/5) malam waktu setempat. Gol kemenangan pasukan Jose Mourinho dicetak Paul Pogba dan Henrikh Mkhitaryan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesenjangan antara MU dan Ajax dalam Membeli Pemain
Liga Eropa UEFA 24 Mei 2017, 21:23 -
Cole Rindu Bermain di Liga Champions
Liga Champions 24 Mei 2017, 18:57 -
Ini Penyesalan Andy Cole Setelah Juara UCL 1999 Bersama MU
Liga Champions 24 Mei 2017, 18:27 -
Egois, Permainan Pogba Dicerca Legenda Jerman
Liga Inggris 24 Mei 2017, 15:50 -
Overmars Kritik Taktik Mourinho di MU
Liga Eropa UEFA 24 Mei 2017, 15:40
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39