Yorke Klaim MU Bakal Rugi Besar Jika Jual De Gea
Editor Bolanet | 27 Mei 2015 23:19
Masa depan David De Gea di Old Trafford memang sedang menjadi bahan spekulasi belakangan ini. Kiper asal Spanyol itu disebut akan meninggalkan United dalam waktu dekat ini.
Real Madrid dikabarkan menjadi tujuan selanjutnya dari kiper berusia 24 tahun tersebut. Namun Yorke justru tak ingin melihat De Gea pergi di musim panas ini.
De Gea mengatakan dia ingin bertahan, tetapi sebagai orang Spanyol dan iming-iming dari Real Madrid, itu mungkin bisa membuatnya kembali. Mungkin masih bisa terjadi, ujar Yorke kepada talkSPORT.
Ini akan menjadi pukulan yang sangat telak jika dia pergi karena setiap tim yang akan memenangkan Premier League membutuhkan kiper yang bagus. Dan dia sudah membuktikan selama bertahun-tahun.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Liverpool: Manchester United Terlalu Jauh di Belakang Chelsea
Liga Inggris 26 Mei 2015, 21:38 -
Salam Perpisahan Juan Mata Untuk Gerrard, Lampard dan Drogba
Liga Inggris 26 Mei 2015, 21:26 -
Bangkitkan Fellaini dan Mata, Van der Sar Puji Van Gaal
Liga Inggris 26 Mei 2015, 21:13 -
Van der Sar: Van Gaal Fantastis
Liga Inggris 26 Mei 2015, 21:07 -
Nilai Rapor Louis van Gaal Musim Pertama di Old Trafford
Liga Inggris 26 Mei 2015, 18:47
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39