Yaya Toure: Sepakbola Adalah Sebuah Teka-Teki
Editor Bolanet | 5 April 2013 09:46
Musim lalu tim ini adalah jawara Inggris, namun di musim ini sepertinya mahkota itu harus rela diberikan kepada si tetangga Manchester United, plus laju mereka di Liga Champions pun mengecewakan.
Yaya berusaha bijak menyikapi kenyataan dan berharap musim depan kondisinya akan lebih bagus dari sekarang Sepak bola selalu menantang selalu merupakan teka-teki untuk dipecahkan dan itulah sebabnya kita semua mencintai permainan ini.
Kami harus berusaha mengakhirinya dengan catatan tinggi dan kemudian mulai bersiap untuk memenangi lebih banyak pada musim depan, imbuh adik dari Kolo Toure ini.
Target City kini adalah menjuarai FA Cup, sembari berupaya terus menunda pesta juara Setan Merah dimulai dari Derby Manchester yang akan berlangsung Senin depan.[initial] (mcfc/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Derby, Rooney Dan Rafael Siap
Liga Inggris 4 April 2013, 23:45 -
Toure Bertahan di City Sampai 2017
Liga Inggris 4 April 2013, 23:23 -
Balotelli Masuk Top 100 Majalah Time
Bolatainment 4 April 2013, 19:46 -
Toure: Derby Manchester Terbesar di Inggris
Liga Inggris 4 April 2013, 19:05 -
Kompany: Menangi Derby dan Kuasai Manchester
Liga Inggris 4 April 2013, 13:36
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10