Xhaka Beres, Arsenal Kini Fokus Transfer Kante
Editor Bolanet | 25 Mei 2016 19:36
Arsene Wenger punya saingan berat dalam upaya mendapatkan Kante. Klub raksasa dari Prancis, PSG, dikabarkan siap memberikan tawaran tinggi pada pemain bintang The Foxes tersebut. Dan PSG juga disebutkan akan menggelar pertemuan dengan perwakilan Kante akhir pekan ini.
Gelandang dari Prancis tersebut sebenarnya ingin pindah ke Arsenal jika harus meninggalkan King Power Stadium. Arsenal sendiri dikabarkan sudah bicara dengan Kante sejak awal bulan ini.
Dalam kontrak Kante terdapat klausul rilis senilai 20 juta pounds sejak pindah ke Leicester musim panas lalu. Harga tersebut bisa dikatakan sangat terjangkau untuk pemain yang bermain sangat bagus sepanjang musim lalu.
Sementara itu, Arsenal punya modal tak kurang dari 150 juta pounds untuk modal belanja pada musim panas nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright: Ferguson, Anda Dulu Harusnya Rekrut Saya!
Liga Inggris 24 Mei 2016, 22:11 -
Distribusi Uang Premier League, Arsenal Paling Banyak
Liga Inggris 24 Mei 2016, 22:08 -
Cech: Ozil Bisa Antar Arsenal Juara Musim Depan
Liga Inggris 24 Mei 2016, 20:46 -
Wenger Diharapkan Beli Lewandowski dengan Modal 150 Juta
Liga Inggris 24 Mei 2016, 18:01 -
Wenger Yakin Arteta Akan Jadi Pelatih Hebat
Liga Inggris 24 Mei 2016, 17:38
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39