Wright Ingatkan Podolski, Wenger Tak Bangun Arsenal dari Nol
Rero Rivaldi | 24 Maret 2017 14:40
Bola.net - - Legenda , Ian Wright, belum lama ini mengingatkan Lukas Podolski untuk mempelajari sejarah klub usai membuat komentar mengenai Arsene Wenger kemarin.
Mantan striker Gunners itu menekankan bahwa kubu London Utara sudah pernah memasuki era keemasan sebelum Wenger menangani tim 20 tahun silam, kontras dengan apa yang diklaim Podolski.
Sosok berusia 31 tahun, yang belum lama ini mencetak gol tunggal kemenangan Jerman atas Inggris di laga Internasional terakhirnya, menunjukkan dukungan pada Arsene Wenger dengan mengatakan sang manajer membangun Arsenal dari nol.
Wright rupanya tidak bisa menerima hal itu dengan baik, dan mencoba menekankan bahwa Arsenal punya sejarah yang luar biasa ketika mereka meraih sukses di era 1930an bersama Herbert Chapman dan juga George Graham di akhir 80an dan awal 90an.
Pencapaian brilian semalam, namun cek lagi sejarah kami, tulis Wright di Twitter.
Wright bermain untuk Arsenal antara 1991 hingga 1998 dan mencetak 185 gol untuk klub selama periode tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Derby Merseyside, Mignolet Tuntut Liverpool Menang
Liga Inggris 23 Maret 2017, 23:34 -
Xhaka: Mereka Mengkritik agar Saya Terlihat Bodoh
Liga Inggris 23 Maret 2017, 22:24 -
Jack Wilshere Antara Tiongkok dan Roma
Liga Inggris 23 Maret 2017, 21:47 -
Terungkap! Ini Yang Dikatakan Hart Pada Podolski
Piala Dunia 23 Maret 2017, 20:21 -
Bielik Disebut Memiliki Kemiripan Dengan Bellerin
Liga Inggris 23 Maret 2017, 19:29
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39