Wright: Hati Sanchez Sudah Tidak Berada di Arsenal
Serafin Unus Pasi | 29 Agustus 2017 14:50
Bola.net - - Legenda Arsenal, Ian Wright naik pitam terhadap performa Alexis Sanchez pada pertandingan melawan Liverpool akhir pekan lalu. Wright menilai Sanchez sudah tidak memiliki hasrat untuk bermain di Arsenal, sehingga pihak klub sebaiknya menjualnya sebelum bursa transfer di tutup.
Sanchez sendiri menjalani laga comebacknya di Arsenal pada akhir pekan lalu. Pemain Timnas Chile ini harus absen di dua laga EPL sebelumnya karena mengalami cedera otot.
Pada laga yang digelar di Anfield itu performa Sanchez bisa dikatakan jauh dari kata memuaskan. Ia tidak memberikan dampak berarti di lini serang The Gunners sehingga timnya dipermak habis oleh Liverpool dengan skor 4-0.
Performa jelek Sanchez ini membuat Wright menyarankan Arsenal untuk melepasnya. Jika saya adalah mereka [Manajemen Arsenal] maka saya pasti akan menjualnya, ujar Wright kepada Radio Five Live.
Dia sudah tidak ingin berada di klub ini. Kita semua bisa melihat itu pada pertandingan melawan Liverpool. Dia sudah tidak ingin bertahan di sini. tutup mantan Winger The Gunners tersebut.
Sanchez sendiri kerap dihubungkan dengan rival Arsenal, Manchester City. Kubu The Citizens kabarnya siap membayar mahal untuk merekrut mantan pemain Barcelona tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jika Jadi Jual Evans, West Brom Akan Beli Sakho
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 19:35 -
Sterling Yang Hobi Jebol Gawang Bournemouth
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 15:05 -
Aguero Diklaim Tidak Suka Jadi Pemain Cadangan
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 12:54 -
Guardiola Tegaskan Premier League Bukan Liga Tersulit
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 12:50 -
Digosipkan ke Manchester City, Begini Komentar Jonny Evans
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 12:33
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39