Wright: Arsenal Terlihat Berbeda Dengan Coquelin dan Elneny
Editor Bolanet | 5 April 2016 11:50
Arsenal memang tampil luar biasa. Akhir pekan lalu banyak yang mengklaim bahwa tim asuhan Arsene Wenger tersebut telah kembali ke bentuk terbaiknya setelah menang besar lewat gol Alexis Sanchez, Alex Iwobi, Héctor Bellerín dan Theo Walcott saat lawan Watford.
Kemenangan ini berarti banyak untuk The Gunners dalam upaya mereka terus menjaga asa juara musim ini.
Arsenal 4-0 Watford. Ya, Iwobi menjadi headline berita, tapi fans Arsenal mengatakan pada saya, 'ini adalah apa yang mereka lakukan, saat tekanan berkurang, Arsenal mulai bermain dengan sangat baik' ujarnya pada The Sun.
Tapi saya tak akan berdebat dengan hal itu karena Arsenal terlihat sebagai sebuah tim yang berbeda dengan Elneny dan Coquelin berada di depan pertahanan, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Elneny Cetak Rekor di Premier League, Wenger Girang
Lain Lain 4 April 2016, 22:00 -
Mertesacker Tak Menyerah Kejar Titel Juara Premier League
Liga Inggris 4 April 2016, 20:55 -
Gabriel Nyatakan Arsenal Bakal Juara Liga
Liga Inggris 4 April 2016, 11:56 -
Wenger Sanjung Mentalitas Arsenal
Liga Inggris 4 April 2016, 07:04 -
Wenger Minta Arsenal Tak Mimpi Juara Premier League
Liga Inggris 4 April 2016, 07:03
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39