Wonderkid Arsenal Ini Akui Belum Siap Main di Premier League
Editor Bolanet | 31 Mei 2016 10:01
Pemain 18 tahun tersebut tampil 13 kali bersama Barnsley musim lalu dalam masa peminjaman. Dan diakui Crowley, dirinya telah berbicara dengan Wenger perihal masa depannya.
Saya telah berbicara dengan pelatih dan dia mengatakan saya belum siap secara fisik untuk Premier League. ujarnya.
Itu cukup adil dan saya benar-benar setuju karena Premier League sulit untuk tubuh anda dan ada begitu banyak pergerakan yang banyak orang tak menyadarinya, sambungnya.
Saya harus berada di klub yang tepat dalam pandangan sepakbola. Saya ingin sebuah tim yang memainkan sepakbola yang tepat karena cara saya bermain, saya tak bisa pergi ke sembarang tim. Saya ingin cocok di posisi saya, saya suka menguasai bola dan memberi umpan dan tampil di tim menyerang, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aubameyang Disarankan Gabung Arsenal
Liga Inggris 30 Mei 2016, 21:42 -
Pemain Terbaik Pemakai No.7 di Arsenal
Editorial 30 Mei 2016, 17:21 -
Henry: Wilshere Layak Bermain Di Euro, Tapi....
Commercial 30 Mei 2016, 15:44 -
'Posisi di Klub Tidak Jelas, Alasan Walcott Tidak DIpanggil Timnas'
Commercial 30 Mei 2016, 14:58 -
Bellerin Akan Gantikan Carvajal di Skuat Spanyol
Commercial 30 Mei 2016, 06:46
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39