Wolverhampton Tetapkan Harga Jual Ruben Neves, Jadi Angkut, MU?
Gia Yuda Pradana | 22 April 2023 01:30
Bola.net - Asa Manchester United untuk merekrut Ruben Neves di musim panas nanti berpotensi jadi kenyataan. Wolverhampton sudah memutuskan untuk menjual sang gelandang di bursa transfer yang akan datang.
Dalam lima tahun terakhir, Neves memiliki peran yang krusial di skuat Wolverhampton. Ia berhasil membawa tim asal Midlands itu promosi dari Championship ke Premier League.
Penampilan apik pemain timnas Portugal itu dikabarkan dilirik oleh Manchester United. Tim berjuluk Setan Merah itu dilaporkan ingin memboyong sang gelandang di musim panas nanti.
The Telegraph melaporkan bahwa impian MU itu bisa jadi nyata. Karena Wolverhampton sudah memutuskan untuk menjual sang gelandang.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Terpaksa Jual
Laporan tersebut mengklaim bahwa Wolverhampton berada dalam kondisi terpaksa untuk menjual Neves.
Kontrak sang gelandang habis di tahun 2024 mendatang. Hingga saat ini, pemain timnas Portugal itu masih ogah untuk meneken kontrak baru di Mollineux.
Wolves sendiri ogah melepaskan Neves secara gratisan di musim panas tahun 2024. Jadi mereka lebih memilih untuk menjual sang gelandang di musim panas nanti.
Pasang Harga
Manajemen Wolves dilaporkan sudah menghubungi MU terkait transfer sang gelandang.
Mereka dikabarkan akan melepaskan Neves di kisaran 40 juta pounds. Wolverhampton menilai harga ini ideal bagi pemain dengan talenta besar seperti Neves.
Jadi mereka saat ini berharap MU mau menebus harga itu sehingga mereka bisa mendapatkan pemasukan dari penjualan Neves.
Bukan Prioritas
Menurut laporan yang beredar, Manchester United memang tertarik pada Neves. Namun sang gelandang bukan prioritas transfer Setan Merah.
Erik Ten Hag dilaporkan masih ingin menjajal merekrut Frenkie De Jong untuk memperkuat lini tengah MU di musim panas nanti.
Klasemen Premier League
(The Telegraph)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Paul Scholes Kritik Habis Anthony Martial: Dia Tidak Bisa Diandalkan!
Liga Inggris 21 April 2023, 21:00 -
Head to Head dan Statistik: Brighton vs Manchester United
Liga Inggris 21 April 2023, 20:03 -
Bukan ke Manchester United, Ousmane Dembele Bakal Gabung Klub EPL Ini?
Liga Inggris 21 April 2023, 20:00
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39