Wilshere: Szczesny Lebih Baik Ketimbang Hart dan De Gea
Editor Bolanet | 18 November 2013 13:47
Kabar perpanjangan kontrak penjaga gawang 23 tahun tersebut direspon positif oleh segenap penggawa The Gunners, salah satunya adalah Jack Wilshere. Sang gelandang memuji keputusan yang diambil klub sembari menyebut bahwa Szczesny saat ini adalah kiper terbaik di Premier League.
Szczesny telah menandatangani kontrak baru! (Terbaik di Premier League, menutup mulut para haters)
Merasa tidak cukup hanya dengan memuji Szczesny, Wilshere memposting tweet selanjutnya dengan mencantumkan perbandingan dengan kiper Manchester United, David De Gea, dan penjaga gawang Manchester City, Joe Hart.
3 kiper terbaik di EPL? Menurut saya adalah: 1. Szczesny 2. Hart 3. De Gea. Pendapat anda bagaimana? Penilaian saya terhenti di nomor 3!
Sulit untuk menilai dengan adil, mengingat standar penjaga gawang di Premier League sangat tinggi! Tapi bagi saya Szczesny adalah yang nomor 1, dan masih sangat muda.
Serangkaian Tweet berisi opini pribadi Wilshere tersebut memicu reaksi beragam dari suporter klub Premier League lain. Selain karena urutan tiga besar yang sudah tentu memicu perdebatan, banyak kalangan keberatan dengan tidak masuknya nama kiper lain yang juga memiliki reputasi baik musim ini seperti Petr Cech dan Simon Mignolet.
Apakah anda setuju dengan pendapat Wilshere? (tw/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar City, Valdes ke Monaco?
Liga Champions 16 November 2013, 02:02 -
Lawan Chile, Hart Terlempar Dari Skuat Inggris
Piala Dunia 14 November 2013, 23:25 -
Szczesny: Hart Sebaiknya Ikuti Jejak Saya
Liga Inggris 13 November 2013, 12:56 -
Tepikan Hart, City Incar Handanovic
Liga Inggris 13 November 2013, 05:30 -
Liga Inggris 12 November 2013, 19:36
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23