Wilshere: Pemain Inggris Layak Di-Bully
Editor Bolanet | 11 Agustus 2016 07:20
Three Lions tersingkir di babak 16 besar, usai secara mengejutkan kalah dari tim lemah, Islandia, dengan skor 1-2. Wilshere sendiri juga mendapat kritik, karena namanya masuk dalam jajaran timnas, meski musim lalu banyak absen karena cedera di .
Kami tahu kami tidak cukup bagus. Kami tidak tampil bagus. Kami sebagai peman tahu kami tidak cukup bagus. Tentu kami membuat fans kecewa. Dan kami tahu fans Inggris amat antusias, dan mereka akan menunjukkan rasa frustrasi mereka pada kami, tutur Wilshere pada Express.
Saya sudah ada di posisi ini sebelumnya di Inggris, usai Piala Dunia 2014. Negara ini mungkin ada di posisi yang sulit, karena kala itu kami tidak lolos dari grup, dan ada banyak orang yang meragukan kami.
Kami memberikan respon dengan baik, meski hanya di babak kualifikasi. Namun kami kesulitan di turnamen. Kami punya dua tahun untuk masuk ke turnamen berikutnya dan kami harus melakukan sesuatu yang berbeda. Kami akan mencoba lagi, dengan manajer baru. Tentu kami harus menang untuk bisa merebut kepercayaan fans.
Di Euro, kami tidak tampil bagus dan kami dihukum. Kepercayaan diri kami amat tinggi sebelum melawan Islandia. Namun di hari pertandingan, kami seperti beku. Kami tidak bermain bagus. Itu adalah sesuatu yang sulit diterima. Manajer langsung mundur, dan sebagai tim kami merasa bertanggung jawab. [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil Prediksi Duo Jerman Bikin Man City Lebih Tangguh
Liga Inggris 10 Agustus 2016, 23:57 -
Payet dan Stadion Baru Jadi Bukti Ambisi West Ham
Liga Inggris 10 Agustus 2016, 23:34 -
Arsenal Incar Lewandowski dan Antoine Griezmann
Liga Inggris 10 Agustus 2016, 23:19 -
Mesut Ozil Tak Peduli Kritik Media
Liga Inggris 10 Agustus 2016, 23:12 -
Xhaka: Tak Ada Pemain No. 10 Lebih Baik dari Ozil
Liga Inggris 10 Agustus 2016, 23:05
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40