Wilshere Dianggap Selevel Alexis Sanchez dan Mesut Ozil
Rero Rivaldi | 5 Januari 2018 12:20
Bola.net - - Jack Wilshere sama bagusnya seperti Alexis Sanchez dan Mesut Ozil, dan masa depannya di kini cukup cerah, menurut Martin Keown.
Wilshere menjalani karir yang sulit selama berada di Gunners karena sering mengalami cedera.
Ia sempat dipinjamkan ke Bournemouth musim lalu guna mendapat kans main reguler. Namun pemain 26 tahun akhirnya mampu melewati masalah fisiknya dan sudah bermain di 19 laga untuk tim asuhan Arsene Wenger musim ini.
Pemain lulusan akademi klub itu mencetak gol pembuka kala timnya bermain imbang 2-2 melawan Chelsea pekan ini dan Keown menyebutnya sebagai seorang superstar.
Jack Wilshere membuktikan di laga melawan Chelsea bahwa ia sudah kembali, dan ia layak diperhitungkan, tutur Keown di Daily Mail.
Dia adalah seorang superstar yang tengah mendekati level Alexis Sanchez dan Mesut Ozil, namun yang lebih krusial, dia ingin bermain untuk Arsenal.
Ketidak pastian soal masa depan Sanchez dan Ozil sudah menciptakan atmosfer yang cukup dingin di Arsenal. Dan bukan kebetulan jika Sanchez dan Ozil mulai bermain bagus sejak Wilshere kembali ke tim utama.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soton Bersiap Pulangkan Theo Walcott
Liga Inggris 4 Januari 2018, 23:08 -
Saran Neville Untuk Pogba: Kritikan Itu Tak Usah Didengarkan
Liga Inggris 4 Januari 2018, 22:20 -
Barca Hanya Peringkat 13, Man City Klub Paling Kaya di Dunia
Liga Inggris 4 Januari 2018, 20:36 -
Morata Diharap Bisa Bermain Lebih Kejam
Liga Inggris 4 Januari 2018, 18:53 -
Chelsea Disarankan Tak Jual David Luiz
Liga Inggris 4 Januari 2018, 17:59
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39