Willian Waspadai Kekuatan Tersembunyi Sunderland
Editor Bolanet | 18 April 2014 23:32
- Gelandang Chelsea Willian mengingatkan rekannya agar tidak meremehkan kekuatan . Meskipun begitu pemain asal Brasil ini akan berusaha untuk menang saat menjamu Sunderland di Stamford Bridge, Sabtu (19/4).
Meski Sunderland berada di juru kunci klasemen Premier League tapi hal ini tak membuat Wiilian berada di atas angin. Pasalnya The Black Cats baru saja sukses menahan imbang Manchester City dengan skor 2-2 di Etihad Stadium.
Ini pasti akan sulit. Sunderland ingin keluar dari jurang degradasi tentunya mereka akan berjuang keras. Mereka akan datang ke Stamford Bridge dengan harapan bisa mencuri setidaknya satu poin di kandang seperti saat mereka datang ke City, ujar Willian di situs resmi klub.
Mereka tidak akan membuatnya menjadi mudah dan kami akan melakukan yang terbaik dan memastikan meraih tiga poin.
Pasukan Jose Mourinho saat ini sedang berada di peringkat kedua di klasemen dan hanya terpaut dua poin saja dengan pimpinan .[initial]
(if/ada)
Meski Sunderland berada di juru kunci klasemen Premier League tapi hal ini tak membuat Wiilian berada di atas angin. Pasalnya The Black Cats baru saja sukses menahan imbang Manchester City dengan skor 2-2 di Etihad Stadium.
Ini pasti akan sulit. Sunderland ingin keluar dari jurang degradasi tentunya mereka akan berjuang keras. Mereka akan datang ke Stamford Bridge dengan harapan bisa mencuri setidaknya satu poin di kandang seperti saat mereka datang ke City, ujar Willian di situs resmi klub.
Mereka tidak akan membuatnya menjadi mudah dan kami akan melakukan yang terbaik dan memastikan meraih tiga poin.
Pasukan Jose Mourinho saat ini sedang berada di peringkat kedua di klasemen dan hanya terpaut dua poin saja dengan pimpinan .[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Liverpool Harus Menang Dengan Fair Play
Liga Inggris 17 April 2014, 20:38 -
Ingin Juara, Suarez Hindari TV, Radio dan Internet
Liga Inggris 17 April 2014, 18:47 -
Chelsea Siapkan Gaji Lipat Tiga Buat Costa
Liga Champions 17 April 2014, 16:05 -
Imbang Lawan Sunderland, Manchester City Tak Patah Arang
Liga Inggris 17 April 2014, 05:49 -
Chelsea Adalah Ancaman Terbesar Bagi Liverpool
Liga Inggris 16 April 2014, 23:03
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39