Willian Tandai 50 Laga Premier League Beruntun dengan Gol
Haris Suhud | 20 Januari 2018 22:42
Bola.net - - menandai pertandingan ke-50 secara beruntun di Premier League dengan mencetak gol ke gawang Brighton and Hove Albion, Sabtu (20/1). Ini adalah penampilan secara beruntun paling banyak di Liga Inggris dan yang pertama kalinya bagi pemain asal Brasil tersebut.
Ketika menghadapi Brighton, Willian bahkan masuk sebagai starter. Ia mendapatkan tempatnya ini karena Alvaro Morata dan Pedro tengah menjalani hukuman larangan bertanding setelah mendapat kartu merah saat menghadapi Norwich City di Piala FA kemarin.
Willian dipasang bersama dengan Eden Hazard dan Michy Batshuayi di barisan depan. Hasilnya sangat mengejutkan. Hanya dalam rentang waktu enam menit saja, The Blues sudah unggul 2-0.
Willian sendiri mencetak gol pada menit keenam sementara gol pertama dicetak oleh Hazard. Pada menit 77, Hazard kembali mencatatkan namanya di papan skor. Dan gol terakhir dibuat oleh Victor Moses di menit 89.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barkley Masuk Skuat Chelsea Yang Tanding Lawan Brighton
Liga Inggris 19 Januari 2018, 22:56 -
Conte Juga Masukkan Edin Dzeko dalam Daftar Belanja
Liga Inggris 19 Januari 2018, 21:04 -
'Bukan Carroll, Chelsea Butuh Vardy atau Aguero'
Liga Inggris 19 Januari 2018, 15:30 -
David Moyes Inginkan Servis Michy Batshuayi
Liga Inggris 19 Januari 2018, 15:20 -
Waduh, Chelsea Terancam Embargo Transfer FIFA
Liga Inggris 19 Januari 2018, 14:10
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39