Willian Kehilangan Motivasi di Chelsea
Editor Bolanet | 20 Maret 2016 23:45
Chelsea tak mungkin meraih gelar Liga Champions karena sudah tersingkir pada babak 16 besar saat bertemu dengan PSG. Di Premier League, tim yang sekarang ditangani Guus Hiddink ini sulit masuk sebagai enam besar setelah mendapat hasil imbang lawan West Ham kemarin. Juara bertahan musim lalu ini juga sudah terdampar dari turnamen FA Cup.
“Sangat sulit untuk tetap semangat ketika kami sudah tak mungkin menjadi juara,” kata Willian pada Sky Sports.
“Akan tetapi kami tetap harus melaju. Kita bermain untuk Chelsea dan harus tetap berjuang hingga akhir,” lanjut pemain asal Brasil tersebut.
Pada pertandingan selanjutnya, The Blues akan main laga tandang menghadapi Aston Villa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Empat Besar Mustahil, Hiddink Akan Mainkan Skuat Muda
Liga Inggris 19 Maret 2016, 23:20 -
Musonda: Demi Chelsea, Saya Tolak Barcelona
Liga Inggris 19 Maret 2016, 23:10 -
Hiddink: Para Pemain Tengah Dipantau Manajer Baru Chelsea
Liga Inggris 19 Maret 2016, 22:50 -
Dukung Conte ke Chelsea, Ogbonna: Dia Pelatih Terbaik
Liga Inggris 19 Maret 2016, 22:00 -
Hiddink Berkeras Pato Takkan Dipulangkan
Liga Inggris 19 Maret 2016, 21:40
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39