Willian Girang Jadi Pahlawan Kemenangan Chelsea
Editor Bolanet | 12 Februari 2015 20:41
The Blues sempat mendapatkan perlawanan sengit dari pasukan Roberto Martinez. Namun akhirnya kemenangan Chelsea di Stamford Bridge ditentukan oleh Willian saat pertandingan memasuki menit ke-89.
Saya melatih ini setiap hari sehingga ketika bola datang saya berpikir harus menembak sekarang karena saat itu adalah menit-menit akhir pertandingan, kata Willian di situs resmi klub.
Saya melakukannya dan saya mencetak gol dan kami semua sangat senang. Saya harus mengucapkan selamat kepada semua orang karena kami memenangkan pertandingan yang sulit. Everton memiliki tim yang hebat dan kami berjuang sepanjang waktu untuk menang. Kami harus terus melanjutkan kemenangan ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Azpilicueta Tak Pernah Mundur Meski Bersaing Dengan Cole dan Luis
Liga Inggris 11 Februari 2015, 23:43 -
Martinez Sanjung Konsistensi dan Kebijakan Transfer Chelsea
Liga Inggris 11 Februari 2015, 15:50 -
Analogi Pulpen, Mourinho Jelaskan Kontrak Hazard
Liga Inggris 11 Februari 2015, 12:56 -
Mourinho Ternyata Rekrut Cuadrado untuk 'Tahun Depan'
Liga Inggris 11 Februari 2015, 12:51 -
Lampard: Lebih Baik Dikejar Alih-Alih Mengejar
Liga Inggris 11 Februari 2015, 12:50
LATEST UPDATE
-
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01 -
Jadwal dan Link Live Streaming FA Cup 2024/25: Quarter Final di Vidio
Liga Inggris 25 Maret 2025, 14:38 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 14:30 -
Justin Hubner dan Ragnar Oratmangoen, Harapan Baru Timnas Indonesia!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:27 -
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10