Willian: Firmino Sosok Berkualitas untuk Liverpool
Editor Bolanet | 25 Juni 2015 09:05
Menurut gelandang , eks Hoffenheim bakal harus beradaptasi dengan permainan di Inggris, yang cepat dan agresif. Namun ia yakin Firmino bisa melakukan hal tersebut dengan cepat dan menjadi sosok bintang di Anfield.
Ia punya kualitas untuk bermain di Liverpool. Ia bisa membuat gol dan amat kuat. Di Inggris, permainan berjalan cepat dan amat sulit untuk beradaptasi. Namun saya kira ia akan bisa melakukannya, tutur Willian menurut laporan AS.
Coutinho akan menjadi partner yang baik untuknya. Ia akan banyak membantu selama ia beradaptasi di sana, pungkasnya.
Firmino kini masih bergabung bersama Timnas Brasil di Copa America 2015. Mereka tengah bersiap untuk menghadapi Paraguay di babak perempat final pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cech Tes Medis di Arsenal Pekan Depan
Liga Inggris 24 Juni 2015, 23:41 -
Milan Mulai Operasi Transfer Witsel
Liga Italia 24 Juni 2015, 22:54 -
'Tim Muda Chelsea Bisa Ikuti Jejak Sukses Class of 92'
Liga Inggris 24 Juni 2015, 22:33 -
Drogba Bantah Akan Kembali ke Marseille
Liga Inggris 24 Juni 2015, 22:15 -
Hazard Pernah Ingin Gabung Tottenham
Liga Inggris 24 Juni 2015, 20:53
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39