Willian Dukung Hazard dan Morata Terus Berkembang
Rero Rivaldi | 20 Oktober 2017 12:20
Bola.net - - Pemain , , mengklaim bahwa rekan-rekannya di klub, Eden Hazard dan Alvaro Morata, adalah dua pemain hebat yang bisa terus berkembang.
Top skorer Premier League, Morata, kembali masuk tim utama ketika mereka bermain imbang 3-3 melawan Roma di Liga Champions usai sempat cedera, di mana ia bekerja sama dengan Hazard di gol pembuka malam itu.
Willian percaya, meski kedua pemain tengah memasuki momen terbaik dalam karir mereka, bahwa dua rekannya itu masih bisa bermain lebih bagus lagi untuk membantu Chelsea memenangkan gelar juara.
Mereka adalah pemain hebat dan punya banyak kualitas, tuturnya di Evening Standard. Namun mereka bisa jauh berkembang. Saya kira sekarang kami harus terus membenahi permainan dan memenangkan pertandingan lainnya.
Morata sudah mencetak tujuh gol dalam sembilan pertandingan sejak mendarat di Stamford Bridge di musim panas, sementara Hazard sudah membuat dua dalam jumlah laga yang sama.
Chelsea tengah bersiap untuk menghadapi Watford dalam pertandingan lanjutan Premier League di kandang sendiri akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Chelsea: Conte Butuh Lebih Banyak Pemain Baru
Liga Inggris 19 Oktober 2017, 21:53 -
Mood Chelsea Kini Tengah Jelek
Liga Inggris 19 Oktober 2017, 18:30 -
Nainggolan Tak Menyesal Tolak Chelsea dan Conte
Liga Inggris 19 Oktober 2017, 15:20 -
Chelsea Melempem, Ini Penjelasan Ruud Gullit
Liga Inggris 19 Oktober 2017, 14:54 -
Fabregas Sama Sekali Tak Rindu Barcelona
Liga Inggris 19 Oktober 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39