Wilkins: Ibrahimovic Penting untuk Perkembangan Rashford
Haris Suhud | 9 Januari 2017 21:52
Bola.net - - Ray Wilkins menilai Zlatan ibrahimovic akan banyak membantu perkembangan Marcus Rashford di Manchester United.
Rashford merupakan penyerang 19 tahun yang mulai bersinar sejak musim lalu setelah diberikan debut oleh Louis van Gaal. Di bawah besutan Jose Mourinho, Rashford mengalami sedikit kesulitan mengulang performanya seperti musim lalu dan baru mengumpulkan tiga gol sepanjang musim ini.
Namun demikian, ketika diberikan kesempatan bermain menghadapi Reading dalam kompetisi FA Cup kemarin, Rashford mencetak dua gol dalam kemenangan 4-0.
Mantan pemain Chelsea, Wilkins, percaya Rashford akan menjadi pemain bintang di masa mendatang. Tapi untuk saat ini, pemain kebangsaan Inggris tersebut dinilai masih perlu banyak belajar.
Saya rasa ia akan menjadi pemain yang sangat, sangat bagus. Sebagai pemain muda ia bermain baik dan ia bisa lebih baik lagi dalam dua tahun ke depan dan sekarang ia masih muda, ucap Wilkins seperti dikutip Daily Star.
Ia akan mengalami perbaikan dalam kemampuan sepakbolanya bermain bersama pemain seperti Ibrahimovic, jelasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diambang Jumpa Liverpool, MU Tetap Serius Lawan Hull City
Liga Inggris 8 Januari 2017, 23:45 -
Pogba dan Ibrahimovic Disiapkan Lawan Hull City
Liga Inggris 8 Januari 2017, 22:42 -
Meski Pernah Jadi Korban Penggusuran, Stam Tak Sakit Hati Pada Ferguson
Liga Inggris 8 Januari 2017, 22:30 -
Pemain Reading 'Tolak' Tukar Jersey Bersejarah Rooney
Liga Inggris 8 Januari 2017, 20:16 -
Gaji Lindelof Naik Berlipat ketika Gabung MU
Liga Inggris 8 Januari 2017, 20:05
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39