West Ham Resmi Ditangani Slaven Bilic
Editor Bolanet | 9 Juni 2015 23:14
Sebenarnya Bilic bukan sosok asing bagi The Hammers dan para pendukungnya. Semasa masih aktif bermain, ia sempat memperkuat klub tersebut selama satu musim (1996-97) dan memainkan lebih dari 40 pertandingan.
Saya ingin menyampaikan kepada fans West Ham bahwa saya akan memberikan kemampuan terbaik dan bersama-sama kami akan mencapai hal-hal yang hebat. ujar manajer 48 tahun itu.
Usai gantung sepatu di klub yang melahirkannya, Hajduk Split pada tahun 2001, Bilic langsung melanjutkan karier sebagai pelatih. Ia sempat menangani Kroasia U21 sebelum akhirnya dipromosikan menjadi pelatih timnas Kroasia (senior) dan memimpin timnya di EURO 2008 dan EURO 2012.
Sebelum setuju menangani West Ham, Bilic bertarung di SuperLig Turki bersama Besiktas dalam dua musim terakhir. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gantikan De Gea, Robson Sarankan Van Gaal Beli Petr Cech
Liga Inggris 8 Juni 2015, 23:43 -
Podolski Berharap Tetap Bertahan di Arsenal Musim Depan
Liga Inggris 8 Juni 2015, 23:30 -
Walcott: Wenger Percaya Pada Saya
Liga Inggris 8 Juni 2015, 22:46 -
Ngebet Kane, MU Siapkan 50 Juta Pounds
Liga Inggris 8 Juni 2015, 22:26 -
Hoddle: Spurs Sia-Siakan Uang Penjualan Gareth Bale
Liga Inggris 8 Juni 2015, 22:24
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39