West Ham Ingin Pinjam Bintang Muda Barcelona
Editor Bolanet | 29 Juli 2015 22:22
Alen Halilovic, 19 tahun, bergabung dengan Barcelona pada dari Dinamo Zagreb pada awal musim 2014 yang lalu. Tapi sang pemain menghabiskan waktunya untuk bermain di tim Barcelona B.
Gelandang internasional Kroasia ini tampil cukup menawan dalam laga pramusim Barcelona saat menantang Chelsea (29/7) di Amerika Serikat. Namun berjubelnya pemain berkelas di lini tengah El Barca akan membuat sulit mendapat kesempatan di musim reguler.
Keberadaan Sergio Busquets, Andreas Iniesta, Ivan Rakitic, Javier Mascherano, dan pemain anyar Arda Turan tentu akan membuat jam terbangnya berkurang.
Hal tersebut yang coba dimanfaatkan oleh pelatih West Ham, Slaven Bilic untuk memboyongnya dari Blaugrana dengan status pinjaman. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas: Ingin Liga Champions? Chelsea Harus Bisa Saingi Barca
Liga Champions 28 Juli 2015, 22:20 -
Vermaelen Ingin Tampil Di Piala Super Eropa
Liga Spanyol 28 Juli 2015, 22:03 -
Enrique Berharap Pedro Bertahan di Barca
Liga Spanyol 28 Juli 2015, 21:05 -
Fabregas: Selalu Menyenangkan Melawan Barcelona
Liga Inggris 28 Juli 2015, 21:04 -
Iniesta: Musim Lalu Tak Buruk Bagi Saya Pribadi
Liga Spanyol 28 Juli 2015, 20:36
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39