Wenger Yakinkan Suporter Arsenal Akan Bangkit
Rero Rivaldi | 5 September 2017 09:30
Bola.net - - Arsene Wenger meyakinkan para suporter bahwa mereka akan segera bangkit begitu jeda Internasional berakhir akhir pekan ini.
Arsenal hanya mengumpulkan tiga angka dari tiga pertandingan awal di Premier League. Setelah kalah dari Stoke City, mereka dihajar Liverpool 4-0 ketika bermain di Anfield.
Dan akhir pekan ini, The Gunners akan punya kans kembali ke jalur kemenangan, dengan menjamu Bournemouth di kandang sendiri.
Wenger berharap para pemainnya bisa melupakan apa yang terjadi di Merseyside dan menunjukkan performa maksimal di depan pendukung sendiri.
Apa yang kami pelajari dari kekalahan ini adalah kami tidak ada di level yang kami harapkan, dan kami harus dengan cepat menunjukkan bahwa itu hanya kecelakaan. Periode transfer juga memainkan peran dalam hal ini, jelas Wenger di beIN Sports.
Seorang olahragawan top adalah mereka yang akan terus berusaha sementara yang lainnya menyerah. Itu akan amat bodoh, mengatakan bahwa di fase yang begitu awal anda sudah menyerah dalam mencoba memenangkan liga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellerin Sempat Pamit Minta Pindah ke Barca
Liga Inggris 4 September 2017, 23:37 -
Wenger Mengeluhkan Dukungan Fans Arsenal
Liga Inggris 4 September 2017, 21:39 -
Wenger Minta Aturan FFP Dihapuskan Saja
Liga Inggris 4 September 2017, 15:50 -
Zidane: Wenger Seorang Panutan
Liga Spanyol 4 September 2017, 15:10 -
Monaco Akui Lemar Tertarik Gabung Liverpool dan Arsenal
Liga Inggris 4 September 2017, 14:45
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39