Wenger Ungkap Momen Terbaik Kariernya
Editor Bolanet | 10 November 2015 06:29
Ada beberapa momen yang sampai saat ini masih diingat dengan baik oleh Wenger. Ia sangat puas karena bisa meraih banyak kesuksesan bersama Arsenal.
Momen terbaik saya adalah ketika datang di London dan diragukan. Gelar juara liga pertama saya, lalu double winner pertama saya. Saya berkembang dari 'Arsene Siapa?' menjadi sosok pionir. Saya menjadi orang non-Britania pertama yang sukses di sini, terang Wenger kepada L'Equipe.
Wenger memang sempat diragukan ketika ditunjuk untuk melatih . Pasalnya, Wenger saat itu memang belum begitu dikenal di Inggris meski sudah pernah sukses bersama AS Monaco.
Wenger lalu pindah ke Jepang untuk menangani Nagoya Grampus Eight. Pada 1996, Wenger dipanggil untuk menangani Arsenal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pertahanan Solid, Smalling Puji Kerja Keras Skuat MU
Liga Inggris 9 November 2015, 21:38 -
Puja-puji Arsene Wenger Melihat Penampilan Mesut Ozil
Liga Inggris 9 November 2015, 21:18 -
Debuchy Pertimbangkan Hengkang dari Arsenal Bulan Januari
Liga Inggris 9 November 2015, 20:05 -
Menurut Wenger, Ini Dia Sebab Arsenal Gagal Menangi Derby London
Liga Inggris 9 November 2015, 18:49 -
Keown Sebut Tottenham Buat Arsenal Kerepotan
Liga Inggris 9 November 2015, 18:34
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39