Wenger Ungkap Alasan Arsenal Gagal Juara Musim Ini

Editor Bolanet | 5 Mei 2015 10:34
Wenger Ungkap Alasan Arsenal Gagal Juara Musim Ini
Arsene Wenger (c) AFP
- Manajer , Arsene Wenger, mengatakan bahwa timnya gagal meraih gelar juara Premier League musim ini karena ulah .

Satu bulan kemarin, Arsenal masih memiliki kesempatan mengejar Chelsea di peringkat pertama. Namun sayangnya, usaha mengejar pasukan Mourinho harus kandas ketika Fabregas menjadi penentu kemenangan Chelsea di kandang Queens Park Rangers. Dalam pertandingan yang berlangsung bulan 12 April itu, The Blues menekuk QPR 0-1 di Loftus Road.

Kami telah memberikan segalanya untuk mengejar gelar juara. Ada titik yang sangat berpengaruh, yang pertama (Arsenal) tidak mengawali musim dengan baik. ungkap bos Arsenal tersebut kepada The Telegraph.

Di lain sisi, Chelsea melawan QPR tidak kehilangan poin. Mereka sangat konsisten. Mereka hanya mengalami kekalahan dua pertandingan. lanjut manajer asal Prancis tersebut. [initial]

 (ttg/shd)