Wenger Tuntut Pemain Arsenal Bersatu Kalahkan Hull
Afdholud Dzikry | 10 Februari 2017 15:55
Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger menuntut timnya untuk bangkit usai dua kali kalah beruntun saat melawan Hull City akhir pekan ini di Emirates Stadium.
The GUnners memang memiliki dua hasil buruk di dua pertandingan terakhir mereka di Premier League. Setelah kalah mengejutkan dari Watford, The Gunners kembali kalah saat melawat ke markas Chelsea dengan skor 1-3.
Dua kekalahan ini pun membuat Arsenal kini merosot ke posisi keempat klasemen sementara dan tertinggal 12 poin dari Chelsea yang semakin nyaman di puncak klasemen.
Nah, untuk merespon dua kekalahan itu, pelatih asal Prancis tersebut meminta timnya untuk menang saat menjamu Hull City.
Kami datang dengan dua hasil mengecewakan setelah sebuah pekan yang sangat sulit, ujarnya kepada Sky Sports.
Jadi apa yang saya maksud saat saya mengatakan itu adalah cara kami merespon lewat sebuah cara bersatu untuk mengatasi momen sulit. Ini adalah momen yang sangat sensitif karena kami bermodal dua hasil mengecewakan, sambungnya.
Tapi juga kami memiliki tantangan besar di depan kami, kami bermain melawan Hull pertama di kandang, kemudian kami punya Liga Champions yang dipertaruhkan, kemudian kami juga punya Piala FA yang dipertaruhkan, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Seaman Puji Adaptasi De Gea di Inggris
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:58 -
Wenger Bantah Arsenal Tertarik Datangkan Joe Hart
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:30 -
Seaman Sebut Courtois Lebih Baik Dari De Gea
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:10 -
Rooney Optimis MU Bisa Tembus Empat Besar EPL
Liga Inggris 9 Februari 2017, 22:38 -
Wenger: Arsenal Masih Bisa Juara Premier League
Liga Inggris 9 Februari 2017, 21:58
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39