Wenger Tegaskan Arsenal Serius di Community Shield
Serafin Unus Pasi | 4 Agustus 2017 11:13
Bola.net - - Pelatih , Arsene Wenger menargetkan kemenangan di ajang Community Shield akhir pekan nanti. Wenger menyebut ia dan timnya akan berjuang keras untuk memenangkan trofi pertama di musim 2017/2018 tersebut.
Kurang dari dua pekan lagi Premier League akan kembali digelar. Seperti tahun-tahun sebelumnya, EPL akan dibuka dengan partai tradisi Community Shield yang akan mempertemukan juara FA Cup dan Juara EPL musim lalu.
Untuk tahun ini, yang akan bersaing di Community Shield adalah Arsenal dan Chelsea. Arsenal menyandang status sebagai juara FA Cup musim lalu sementara Chelsea merupakan juara EPL musim lalu.
Wenger sendiri percaya bahwa ia dan timnya akan berjuang keras untuk memenangkan laga ini. Bagi kami, pertandingan nanti akan menjadi kesempatan yang bagus untuk mengulangi performa kami di Final FA Cup kemarin, buka Wenger kepada website resmi Arsenal.
Kedua tim tentu akan berusaha untuk memenangkan trofi pertama musim ini dengan segenap kekuatan dan hasrat untuk mempersiapkan diri menjelang bergulirnya Liga. Jadi pertandingan nanti akan memainkan peran penting bagi kami. tutup pelatih asal Prancis tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cahill Akui Chelsea Mendapatkan Tekanan Luar Biasa Besar
Liga Inggris 3 Agustus 2017, 21:14 -
Chelsea, Klub London Paling Spesial Bagi William Gallas
Liga Inggris 3 Agustus 2017, 15:45 -
Caballero Puji Atmosfer Ruang Ganti Chelsea
Liga Inggris 3 Agustus 2017, 15:25 -
Eden Hazard Bukan Opsi Utama Barcelona
Liga Inggris 3 Agustus 2017, 15:20 -
Caballero Bicara Soal Pramusim dan 'Ospek' di Chelsea
Liga Inggris 3 Agustus 2017, 15:05
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39