Wenger Tantang Arsenal Kembali Main Seperti Saat Lawan MU
Editor Bolanet | 17 Oktober 2015 18:35
Arsenal mampu tampil sangat mengesankan di 20 menit awal saat mereka mengalahkan Manchester United tiga gol tanpa balas dua pekan lalu. Melawan Watford akhir pekan ini, Wenger meminta anak asuhnya mengulang penampilan mengesankan itu.
Dan dikatakan Wenger, dengan tampil menyerang dan meyakinkan, itu akan membuat timnya memiliki rasa percaya diri untuk memenangkan pertandingan. Terutama dalam persaingan untuk menjadi juara Premier League.
Ini dapat meningkatkan kepercayaan diri dan rasa lapar dari tim untuk menang dengan meyakinkan. Di sisi lain, anda harus menunjukkan bahwa anda bisa datang menyongsong laga dengan fokus itu, ujarnya.
Level sebuah tim juara dan orang-orang yang ingin berjuang di atas adalah penting, dan hal itu adalah sesuatu yang harus tetap anda perhatikan, jadi kami tahu apa yang diharapkan dari kami. Kami harus sadar bahwa melawan Watford adalah laga yang berbeda, namun tingkat kepentingannya adalah bagian besar dari sebuah kesuksesan. Dan itu adalah apa yang kami kerjakan, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Everton, Rooney Dipastikan Sudah Bisa Turun
Liga Inggris 16 Oktober 2015, 23:44 -
Merson Yakin Everton Akan Tahan Imbang MU
Liga Inggris 16 Oktober 2015, 21:47 -
Redknapp Terkesan Dengan Sepak Terjang Martial
Liga Inggris 16 Oktober 2015, 21:31 -
Manchester United Rebut Penghargaan Tim Terbaik
Liga Inggris 16 Oktober 2015, 16:05 -
Ayah Neymar Benarkan Tawaran Manchester United
Liga Spanyol 16 Oktober 2015, 15:01
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39