Wenger Takkan Turunkan Tim Lemah di Liga Europa
Rero Rivaldi | 12 Februari 2018 15:30
Bola.net - - Arsene Wenger menyatakan ia akan menurunkan tim kuat di laga leg pertama babak 32 besar Liga Europa melawan Ostersund tengah pekan ini.
akan melakukan perjalanan ke Swedia untuk menghadapi calon lawan mereka di Eropa pada hari Kamis, waktu setempat.
Pemain anyar, Pierre-Emerick Aubameyang, tidak akan bisa dimainkan karena ia sudah pernah diturunkan Borussia Dortmund di Liga Champions musim ini.
Namun terlepas dari striker Gabon, Wenger menyatakan bahwa ia takkan meremehkan kekuatan Ostersund dan bakal menurunkan armada terbaiknya di pertandingan nanti.
Bagaimanapun saya akan tetap melakukannya (menurunkan tim terkuat-red), terutama mengingat tidak akan ada pertandingan lain yang bakal kami mainkan di antara dua pertandingan nanti, tutur Wenger menurut Sportsmole.
Saya akan memainkan susunan tim yang normal, karena itu adalah salah satu kesempatan yang kami punya. Kami tidak bermain di Piala FA. Tidak ada alasan mengapa saya harus mengistirahatkan pemain.
Laga melawan Ostersund akan bisa menaikkan lagi moral skuat Gunners, usai mereka pekan lalu menelan kekalahan tipis 0-1 dari Tottenham di laga derby yang berlangsung di Wembley.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vardy, Duri Bagi Para Raksasa Premier League
Liga Inggris 11 Februari 2018, 16:19 -
Wenger Sesalkan Arsenal yang Buang-Buang Peluang
Liga Inggris 11 Februari 2018, 03:30 -
Kalah Dari Spurs, Wenger Akui Arsenal Sulit Tembus Empat Besar
Liga Inggris 11 Februari 2018, 03:00 -
Liga Inggris 10 Februari 2018, 23:53
-
Beli Aubameyang, Wenger Disebut Khianati Filosofinya
Liga Inggris 10 Februari 2018, 22:30
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39