Wenger Tak Bisa Menjamin Arsenal Bisa Juara Liga Inggris
Editor Bolanet | 23 Juli 2015 09:46
Sudah lebih dari satu dekade, Arsenal tidak pernah mengangkat trofi EPL. Tim yang bermarkas di Emirates Stadium ini, terakhir kali menjadi juara pada tahun 2004 silam. Tapi bagaimanapun, Arsenal yang tahun ini sukses menjuarai FA Cup, tetap memiliki kesempatan mengakhiri krisis gelar di liga.
Saya tahu di mana tim ini pada akhir musim. Kami akan berjuang menjuarai Premier League. ungkap Wenger.
Kami memiliki kesempatan itu, tapi saya tak bisa menjamin, lanjutnya.
Arsenal memiliki amunisi baru untuk menghadapi musim depan. Petr Cech dan kembalinya beberapa pemain dari cedera menjadi harapan tersendiri untuk menjalani musim depan yang akan dimulai pada 8 Agustus 2015. [initial]
(exp/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Ingin Rekrut Samper dari Barca
Liga Inggris 22 Juli 2015, 12:29 -
Arsenal Saingi Madrid dan PSG Buru Lucas Biglia
Liga Inggris 22 Juli 2015, 12:21 -
Ancam MU & Arsenal, Azpi Sebut Costa & Fabregas Bakal Makin Hebat
Liga Inggris 22 Juli 2015, 10:22 -
Seperti MU, Arsenal Juga Bidik Striker Misterius
Liga Inggris 22 Juli 2015, 10:14 -
Keseimbangan Tim Jadi Keuntungan Bagi Arsenal Untuk Raih Gelar
Liga Inggris 22 Juli 2015, 09:09
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39