Wenger: Suarez Tak Boleh Bikin Ulah Jika ke Arsenal
Editor Bolanet | 3 Agustus 2013 00:03
Saat melayangkan tawaran, Arsenal tentu sudah mempertimbangkan baik dan buruknya membeli Suarez. Sangat tajam di depan gawang, Suarez juga sering melakukan tindakan-tindakan kontroversial
Saat ini saja Suarez masih menjalani hukuman larangan bertanding 10 kali akibat menggigit Branislav Ivanovic. Arsene Wenger menegaskan bahwa perilaku seperti itu tak akan ditolerir di Arsenal. Wenger mengatakan hal itu saat wartawan menanyakan resiko pembelian Suarez.
Klub kami memiliki nilai-nilai yang harus dihormati pemain. Dari mana pun mereka berasal, kami akan dengan tegas menerapkan aturan itu. Arsenal punya reputasi, bukan hanya pada era saya, tetapi sepanjang sejarah klub selama 127 tahun. Nilai-nilai Arsenal harus dihormati oleh semua pemain yang akan bergabung dengan kami, tegas Wenger.
Suarez sendiri sejauh ini masih memilih bungkam soal ketertarikan Arsenal. Ia sempat mengatakan ingin meninggalkan Liverpool menuju kompetisi lain karena merasa menjadi sasaran ketidakadilan di Inggris. [initial]
Wenger: Harga Bale Bukti Sepakbola Sudah Gila
Wenger: Arsenal Masih Inginkan Suarez (sky/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Arsenal Masih Inginkan Suarez
Liga Inggris 2 Agustus 2013, 20:45 -
Liverpool Pinjamkan Robinson ke Blackpool
Liga Inggris 2 Agustus 2013, 19:10 -
Atletico Madrid Bantah Diego Costa Ditawar Liverpool
Liga Spanyol 2 Agustus 2013, 18:10 -
Liverpool Tegaskan Takkan Lepas Suarez
Liga Inggris 2 Agustus 2013, 17:01 -
Liverpool Ikuti Barca Jadi Partner Resmi Game FIFA 14
Bolatainment 2 Agustus 2013, 16:30
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39