Wenger Siap Datangkan Pemain di Januari
Editor Bolanet | 27 November 2015 07:28
Bos The Gunners tengah berada di bawah tekanan musim ini, usai ia tidak mendatangkan pemain satu pun di musim panas kecuali Petr Cech.
Namun manajer asal Prancis belum lama mengatakan pada reporter: Bagi kami hal yang terpenting adalah membeli pemain berkualitas, karena hanya pemain seperti itu yang akan bisa memperkuat tim.
Saya katakan pada Anda, saya membeli Patrick Vieira dengan harga 2,5 juta pounds dan itu adalah kesepakatan yang menguntungkan, karena ia adalah pemain yang amat berkualitas.
Kami sudah menghabiskan hampir 40 juta poundsterling untuk Ozil, namun ini juga menguntungkan karena ia adalah pemain top dan prioritas kami adalah membeli pemain berkualitas. Kami membutuhkan pemain yang bagus. [initial]
Baca Juga:
- Eks Arsenal: Akan Mengejutkan Jika Chelsea Menang Lawan Spurs
- City Sanggup Gaji Messi 16 Miliar Rupiah Per Pekan
- Lepas James Wilson, Van Gaal Dikecam Fans United
- Butuh Bomber Baru, Chelsea Kini Incar Kalinic
- Bellerin Komentari Rumor Nolito Gabung Arsenal
- Bellerin Yakin Wenger Tak Beli Pemain di Januari
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 26 November 2015, 19:45
-
Jenas Sanjung Performa Campbell Kontra Zagreb
Liga Champions 26 November 2015, 19:08 -
Liga Inggris 26 November 2015, 18:39
-
Ingin Juara Premier League, Arsenal Mesti Konsisten
Liga Inggris 26 November 2015, 18:35 -
Jenas Minta Wenger Mainkan Chambers Sebagai Gelandang
Liga Inggris 26 November 2015, 18:14
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39