Wenger Senang Dengan Komitmen Bellerin
Rero Rivaldi | 23 November 2016 07:20
Bola.net - - Manajer , Arsene Wenger, memuji komitmen yang ditunjukkan oleh Hector , usai mengikat kontrak baru dengan durasi panjang di klub.
Bek kanan berusia 21 tahun sebelumnya dikaitkan dengan Manchester City dan Barcelona sejak masuk ke tim utama Arsenal, namun ia mengakhiri semua spekulasi dengan memberikan komitmen penuh di Emirates.
Wenger lantas mengkritik spekulasi media yang mengatakan pemain Spanyol ingin pergi dari klub dan mengaku puas dengan kontrak baru yang didapat sang pemain.
Hal itu memberikan pesan pada media bahwa kita harus mencari nama yang berbeda untuk diberitakan bakal pergi dari klub, tutur Wenger di Sportsmole.
Hal itu menunjukkan bahwa pemain yang kami didik di sini amat berkomitmen. Itulah yang anda inginkan.
Bellerin tengah absen karena mengalami cedera engkel dan ia diperkirakan akan absen selama kurang lebih empat pekan.
Baca Juga:
- Beckham: Ibrahimovic Bertingkah Seperti Anak Kecil
- Iwobi: Visi Koscielny Bagus, Sanchez 'Anak Emas' Wenger
- Iwobi: Cazorla Paling Ber-Skill di Arsenal
- MU dan Adidas Bekerja Sama Agar Messi 'Bertahan' di Barcelona
- Mata Ajak MU Bangkit dan Bersikap Positif
- Alves: Messi Akan Terus Hebat di Manapun Dia Bermain
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Mau Arsenal Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Inggris 22 November 2016, 23:29 -
Wenger Belum Bisa Pastikan Kapan Cazorla Merumput Lagi
Liga Inggris 22 November 2016, 22:50 -
Ini Alasan Nasri Membelot dari Arsenal Menuju Man City
Liga Inggris 22 November 2016, 22:46 -
Laga Terakhir, Wenger Minta Arsenal Hajar PSG
Liga Champions 22 November 2016, 22:20 -
Wenger Bantah Paksa Sanchez Main Lawan MU
Liga Inggris 22 November 2016, 21:53
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39