Wenger Sebut Lini Belakang Darurat Arsenal Memuaskan
Editor Bolanet | 15 Desember 2014 12:34
Mathieu Debuchy yang sejatinya merupakan bek kanan digeser ke posisi bek tengah untuk mendampingi Per Mertesacker. Posisi bek kanan diisi oleh Hector Bellerin yang tampil tak konsisten musim ini, sementara bek kiri ditempati Kieran Gibbs yang masih belum seratus persen pulih dari cedera.
Kami memainkan laga yang luar biasa dari sisi penyerangan, namun dari sisi pertahanan pun kami terlihat begitu nyaman dan seimbang. Ini adalah pertama kalinya saya melihat Bellerin bermain seolah tak memiliki rem, ia memang punya potensi, ungkap Wenger seperti dilansir situs resmi klub.
Debuchy tampil luar biasa di posisi baru. Saya bertanya berkali-kali pada dia pekan ini, apakah ia pernah bermain sebagai bek tengah sebelumnya. Jawabannya tak pernah. Mertesacker juga kembali ke performa terbaik, sementara Gibbs semakin kuat dari hari ke hari.[initial]
Baca Juga
- Wenger: Gol Giroud Tipikal Era 70-an
- Pardew: Sikap Fans Arsenal Pada Wenger Memalukan
- Sebut Sepak Takraw Dari Indonesia, Twitter Podolski 'Diserbu' Netizen Malaysia
- Monreal: Tekanan Jadi Juara di Arsenal Sangat Tinggi
- Ramsey Berharap Arsenal Dapat Lawan Mudah di Babak 16 Besar
- Arsenal Serius Dekati Bek Kiri Terbaik Ligue 1 Musim Lalu
- Mertesacker Ungkap Nama Striker Tertangguh Yang Pernah Dihadapinya
- Frimpong Anggap Arsenal Bermasalah Karena Pelit
- Wenger Yakin City Mampu Kejar Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard: Samai Jumlah Gol Henry Rasanya Luar Biasa
Liga Inggris 14 Desember 2014, 17:28 -
Giroud: Para Pemain Tidak Pernah Berpikir Untuk Mengganti Wenger
Liga Inggris 14 Desember 2014, 14:19 -
Fans Barca, Real, Atleti Lebih Takut Arsenal Ketimbang City
Liga Champions 14 Desember 2014, 13:12 -
Wenger: 99,9 Persen Fans Arsenal Masih Menghormati Saya
Liga Inggris 14 Desember 2014, 12:50 -
Lampard Samai Koleksi Gol Henry
Liga Inggris 14 Desember 2014, 05:44
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39