Wenger Sebut Gibbs Pemain Cerdas
Editor Bolanet | 9 November 2015 10:06
Gibbs memang menjadi penyelamat Arsenal kala menjamu di Emirates. Golnya di menit ke-77 sukses menghindarkan Meriam London dari hasil yang mengecewakan.
Semuanya berjalan dengan baik. Dia (Gibbs) berada pada posisi yang bagus dan dia menunjukkan bahwa dia adalah pemain cerdas, kata Wenger dilansir laman resmi klub.
Gibbs sendiri baru menampilkan permainan terbaiknya akhir-akhir ini. Sebelumnya, ia tampak kesulitan untuk beradaptasi.
Itu dibuktikan dengan waktu bermainnya musim ini. Ya, hingga pekan ke-12, pemain 26 tahun tersebut baru bermain sebanyak 5 laga saja.[initial]
(afc/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Digilas Bayern, Petit Optimis Arsenal Bangkit Lawan Spurs
Liga Inggris 8 November 2015, 18:30 -
Siapa Penyerang Terbaik Arsenal? Ini Jawaban Ozil
Liga Inggris 8 November 2015, 15:40 -
Empat Raksasa Premier League Berebut Talenta Rico Henry
Liga Inggris 8 November 2015, 15:16 -
Mesut Ozil: Kami Menyebutnya Francis 'Pitbull' Coquelin
Liga Inggris 8 November 2015, 13:12 -
Wenger Kader Robert Pires jadi Pelatih Arsenal
Liga Inggris 8 November 2015, 10:37
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39