Wenger: Rasisme Tak Bisa Dikalahkan
Editor Bolanet | 19 Oktober 2012 20:51
- Kasus rasisme dan segala bentuk penghinaan nampaknya membuat banyak kalangan prihatin. Kali ini giliran Arsene Wenger yang menyuarakan opininya.
Kasus rasisme nampaknya masih terus menjadi masalah dalam dunia sepak bola. Mulai dari kasus penghinaan John Terry kepada Anton Ferdinand hingga yang paling paling baru adalah kasus Danny Rose pada ajang kualifikasi Piala Eropa U-21.
Wenger Menilai bahwa bukan hanya rasisme saja yang perlu dibasmi, akan tetapi segala bentuk hinaan yang ada pun juga harus dihapuskan dari megahnya sebuah kompetisi sepak bola.
Bukan hanya masalah rasisme, hitam dan putih, tapi juga segala bentuk hinaan di dalam stadion. Kita harus memeranginya, terang pelatih ini.
Meskipun menyuarakan dukungan terhadap penghapusan segala bentuk penghinaan, terutama rasisme, pelatih yang dijuluki The Professor ini menilai bahwa perang melawan rasisme tidak akan pernah bisa dimenangkan. Akan tetapi, setidaknya ada beberapa hal yang berjalan lebih baik
Saya rasa ini berjalan dengan lebih baik, namun kita tidak akan pernah menang, imbuhnya. (sl/bgn)
Kasus rasisme nampaknya masih terus menjadi masalah dalam dunia sepak bola. Mulai dari kasus penghinaan John Terry kepada Anton Ferdinand hingga yang paling paling baru adalah kasus Danny Rose pada ajang kualifikasi Piala Eropa U-21.
Wenger Menilai bahwa bukan hanya rasisme saja yang perlu dibasmi, akan tetapi segala bentuk hinaan yang ada pun juga harus dihapuskan dari megahnya sebuah kompetisi sepak bola.
Bukan hanya masalah rasisme, hitam dan putih, tapi juga segala bentuk hinaan di dalam stadion. Kita harus memeranginya, terang pelatih ini.
Meskipun menyuarakan dukungan terhadap penghapusan segala bentuk penghinaan, terutama rasisme, pelatih yang dijuluki The Professor ini menilai bahwa perang melawan rasisme tidak akan pernah bisa dimenangkan. Akan tetapi, setidaknya ada beberapa hal yang berjalan lebih baik
Saya rasa ini berjalan dengan lebih baik, namun kita tidak akan pernah menang, imbuhnya. (sl/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giaccherini: Waspadai Bendtner, Italia!
Piala Dunia 16 Oktober 2012, 00:30 -
Giroud Berharap Rekor Tak Terkalahkan Arsenal Berlanjut
Liga Inggris 29 September 2012, 01:30 -
Preview: Montpellier vs Arsenal, Laga Spesial Giroud
Liga Champions 18 September 2012, 13:08 -
Arteta: Van Persie Tak Tergantikan
Liga Inggris 28 Agustus 2012, 18:09 -
Arsenal Sedang Pantau Mamadou Sakho
Liga Inggris 30 Juli 2012, 15:16
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39