Wenger Pertimbangkan Pulangkan Szczesny dari Roma
Rero Rivaldi | 20 April 2017 10:10
Bola.net - - Kiper Polandia, Wojciech Szczesny, belum lama ini dikabarkan tengah dipertimbangkan untuk kembali ke di musim kompetisi mendatang.
Pemain yang dua musim terakhir dipinjamkan ke AS Roma, di mana ia membuat total 74 penampilan di semua kompetisi, kabarnya akan kembali masuk dalam rencana Wenger di tim utama yang ada di Emirates.
Menurut laporan yang diturunkan oleh The Sun, sang manajer tengah mempertimbangkan apakah pemain berusia 27 tahun bakal layak untuk dimasukkan kembali ke skuat inti menjelang musim depan, seiring beredarnya spekulasi mengenai kepergian David Ospina.
Sebelumnya muncul kabar yang mengatakan Ospina akan segera pindah ke Fenerbahce, yang bakal membuat Emilio Martinez sebagai satu-satunya deputi untuk Petr Cech. Namun kini Szczesny dipertimbangkan sebagai alternatif baru untuk mengawal gawang Gunners.
Ia sudah membuat total 180 penampilan untuk Arsenal dan terakhir kali turun sebagai starter di final Piala FA 2015.
Arsenal akan bersiap untuk menghadapi Manchester City di semifinal Piala FA di Wembley akhir pekan ini.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontrak Nainggolan Tersendat, Chelsea Kembali Siaga
Liga Inggris 19 April 2017, 15:20 -
Perlebar Jarak Dengan Roma, Allegri Enggan Jemawa
Liga Italia 16 April 2017, 04:10 -
Roma Layangkan Tawaran Final Untuk Kessie
Liga Italia 15 April 2017, 23:30 -
Highlights Serie A: AS Roma 1-1 Atalanta
Open Play 15 April 2017, 23:05 -
Hasil Pertandingan AS Roma vs Atalanta: Skor 1-1
Liga Italia 15 April 2017, 22:15
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39