Wenger: Pemain Muda Tak Loyal, Akademi Gagal
Editor Bolanet | 28 Januari 2014 12:20
Sang profesor kemudian memberikan contoh kasus Wojciech Szczesny.
Ia adalah seorang kiper muda yang menjanjikan. Kadang anda merasa bahwa Wojciech sudah memiliki dan merasakan kultur dari klub ini. Ia dididik di sini, tuturnya pada Arsenal.com.
Ia datang ke sini saat baru berusia 16 tahun dan anda pikir anda tidak ingin membiarkan pemain seperti ini pergi ketika ia berusia 23, tepat di saat mereka siap untuk bermain di level atas. Jika yang terjadi justru sebaliknya, maka anda sebaiknya menutup akademi tersebut, pungkas Wenger.
Szczesny sejauh ini sudah bermain sebanyak 28 kali untuk Arsenal dan tak kebobolan di empat laga terakhirnya bersama tim. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Arsenal Segera Perpanjang Kontrak Wenger'
Liga Inggris 27 Januari 2014, 23:27 -
Arsenal Resmikan Kerjasama 150 Juta Pound Dengan Puma
Bolatainment 27 Januari 2014, 23:20 -
Wenger Balas Mourinho: Jadwal Arsenal Berat, Fakta!
Liga Inggris 27 Januari 2014, 20:10 -
Preview: Southampton vs Arsenal, Terjal di St. Mary's
Liga Inggris 27 Januari 2014, 19:47 -
Wenger: Sagna Penting Buat Arsenal
Liga Inggris 27 Januari 2014, 18:36
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39